4 Rental Mobil Palembang Murah Lepas Kunci 2024


Sebagai salah satu kota yang terkenal dengan wisata kulinernya, Kota Palembang tentu banyak dikunjungi wisatawan khususnya wisatawan domestik. Oleh sebab itu, di kota tersebut tentu banyak yang menyediakan jasa rental mobil Palembang.

Sayangnya, bagi beberapa orang Kota Palembang masih terlalu asing untuk dijelajahi sehingga sangat disarankan untuk memilih rental mobil. Anda juga bisa pilih rental mobil yang menyediakan paket wisata atau perjalanan khusus ke tempat-tempat wisata menarik di kota Palembang.

Rekomendasi 4 Jasa Rental Mobil Palembang Termurah

Perlu Anda ketahui jika ada 2 jenis rental mobil yang berlaku secara umum di Indonesia, yaitu sistem lepas kunci atau menggunakan sopir. Sistem lepas kunci artinya Anda yang memegang kunci serta mengendarai mobil tersebut alias Anda menyewa mobil tanpa menggunakan sopir.

Kedua sistem ini jelas memiliki banyak kelebihan dan kekurangan masing-masing. Jika Anda termasuk baru dan tidak paham dengan kondisi jalanan di Kota Palembang, maka sangat disarankan untuk menggunakan jasa sopir.

Tidak hanya itu, Anda juga bisa meminta referensi tempat hiburan atau objek wisata menarik di Palembang dari sopir tersebut.

Akan tetapi, jika Anda sangat paham dengan jalan di Palembang dan ingin lebih bebas mengunjungi berbagai tempat yang ada di kota tersebut, maka menyewa mobil tanpa sopir adalah pilihan terbaik. Apalagi sewa mobil lepas kunci cenderung lebih murah dibandingkan dengan menggunakan sopir.

Jika Anda baru pertama kali berkunjung ke Kota Palembang, Anda pasti kebingungan untuk memilih rental mobil Palembang mana yang bagus dan memberikan layanan terbaik dengan harga murah.

Hal ini wajar mengingat ada banyak sekali rental mobil baik yang besar maupun kecil di Kota Palembang. Agar Anda tidak salah pilih, berikut adalah rekomendasi 4 rental mobil yang mendapatkan banyak ulasan positif serta banyak direkomendasikan oleh pengguna internet:

Baca juga:  5 Rental Mobil Mojokerto Murah Lepas Kunci 2024

1. Rental Mobil Merah Putih

  • Alamat: Jalan Demang Lebar Daun Prmhn Puri Demang Raya, Ilir Barat 1 Kelurahan lorok Pakjo, Lorok Pakjo, Ilir Barat I, Palembang, Provinsi Sumatera Selatan 30132
  • Telepon: 0853-7861-1111
  • Area pelayanan: Kota Palembang dan sekitarnya
  • Jam operasional: Senin-Minggu selama 24 jam
  • Armada: Avanza, Ayla, Agya, Alphard, Ertiga, Innova Reborn, Xenia, Mobilio, Fortuner VRZ Vellfire, Toyota Venturer, Pajero

Kelebihan utama dari tempat ini adalah reputasinya yang sudah sangat terkenal di Kota Palembang. Hal ini bisa dilihat dari peringkat serta review yang bagus dari penggunanya. Karena terkenal bagus, Anda bisa dengan mudah mencari tempat ini di internet.

Sama seperti rental mobil lainya, rental mobil ini menyediakan berbagai layanan penyewaan seperti sewa mobil lepas kunci serta sewa mobil secara harian, mingguan, dan bulanan. Dari segi harga, Anda tidak perlu khawatir karena biaya sewa yang ditawarkan cukup kompetitif.

Agar lebih jelas, Anda bisa bertanya soal harga sekaligus melakukan reservasi melalui nomor yang ada di atas karena harga sewanya bisa berubah tergantung situasi dan kondisi.

2. Rental Mobil Ahwia

  • Alamat: Jl. Kolonel Atmo No.576 A, 20 Ilir D. I, Kecamatan Ilir Timur I, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan 40116
  • Telepon: 0823-8080-8331
  • Area pelayanan: Kota Palembang dan sekitarnya
  • Jam operasional: Senin-Minggu selama 24 jam
  • Armada: Avanza, Mobilio, Xenia, Ertiga, Calya, Datsun, Sigra, Terios, Rush, Innova, Grand Livina, Grand Max, Luxio

Bagi Anda yang ingin jalan-jalan di Kota Palembang, maka tempat ini adalah pilihan yang tepat. Hal ini dikarenakan selain menyewakan kendaraan tempat rental ini juga menyediakan jasa tour dan travel meliputi berbagai daerah di Palembang.

Baca juga:  4 Rental Mobil Subang Murah Lepas Kunci 2024

Jika ingin lebih bebas, ada layanan sewa mobil lepas kunci alias tanpa sopir yang lebih terjangkau meski sebenarnya dari segi harga tempat ini menawarkan harga yang lumayan terjangkau.  Rata-rata biaya sewa mobil di tempat ini berkisar mulai dari Rp350 ribu sampai Rp5 juta.

Harga tersebut tentu tergantung dari jenis mobil yang Anda sewa serta durasi peminjaman. Anda bisa meminjam kendaraan mulai dari harian, mingguan, hingga bulanan. Jika Anda tinggal lama di Palembang, sewa bulanan lebih disarankan karena biayanya jauh lebih murah.

3. Rental Mobil Raja

  • Alamat: Jl. Jenderal Basuki Rahmat No.1681, Pahlawan, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan 30128
  • Telepon: 0812-7155-5241
  • Area pelayanan: Kota Palembang dan sekitarnya
  • Jam operasional: Senin-Minggu selama 24 jam
  • Armada:  Avanza, Innova Reborn, Alphard, Fortuner, Pajero Sport, Hiace

Kelebihan utama dari rental mobil ini dibandingkan dengan tempat lain adalah lokasinya yang berada di tengah Kota palembang. Hal ini membuat Anda mudah mencari lokasi tempat ini. Tidak hanya itu, lokasinya yang strategis bisa membantu Anda menghemat waktu khususnya saat antar-jemput.

Untuk reservasi, cukup melakukanya secara online melalui situs resminya. Jika ingin lebih praktis, Anda bisa menggunakan WA, telepon dan sebagainya. Karena tempat ini termasuk salah satu yang rental mobil besar, Anda tidak perlu khawatir dengan masalah keselamatan dan keamanan.

Semua armada yang dimiliki rental mobil ini merupakan kendaraan model terbaru sehingga performanya dijamin prima karena selalu diisi dengan bahan bakar terbaik.

Dari segi biaya, rata-rata biaya sewa di tempat ini berkisar antara Rp350 ribu sampai jutaan rupiah tergantung dengan jenis kendaran yang akan disewa. Anda bisa memilih durasi sewa mulai dari harian, mingguan, dan bulanan tergantung dengan kebutuhan.

Jika Anda baru pertama kali menggunakan jasa, rental mobil ini memberikan diskon khusus sebesar 15% serta berbagai diskon dan dan penawaran menarik lain yang sangat sayang untuk dilewatkan.

Baca juga:  7 Rental Mobil Karawang Murah Lepas Kunci 2024

4. Al Hikmah Rent Car

  • Alamat: Jl. Sultan Agung No.87, 1 Ilir, Kecamatan Ilir Timur II, Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan 30111
  • Telepon: 0853-7860-0991
  • Area pelayanan: Kota Palembang dan sekitarnya
  • Jam operasional: Senin-Minggu pukul 06.00-21.00 WIB
  • Armada:  Avanza, Innova Reborn, Terios, Fortuner, Pajero, Hiace, Alphard

Di Palembang, tempat ini dikenal sebagai rental mobil yang menawarkan biaya terjangkau kepada konsumennya. Selain memiliki reputasi bagus dan pengalaman yang banyak karena sudah berdiri sejak tahun 2012, tempat ini juga banyak mendapatkan ulasan positif dari pelanggan di internet.

Rental mobil ini sangat cocok bagi Anda yang ingin mengadakan berbagai acara di Palembang. Selain profesional, semua armada yang dimiliki tempat ini dijamin berada dalam kondisi yang bagus dan terawat.

Dari segi harga, rata-rata biaya yang harus Anda bayarkan adalah sekitar Rp300 ribu sampai Rp1,3 juta tergantung dari tipe mobil yang akan dipesan. Meski termasuk murah namun Anda masih bisa menawar harga tersebut.

Meski ada banyak rental mobil Palembang yang bagus namun keempat rental mobil di atas merupakan yang paling banyak mendapatkan ulasan positif. Oleh karena itu, tidak ada salahnya untuk mencoba tempat tersebut mengingat sudah banyak testimoni dari konsumen terdahulu.

Baca Juga:

error: