7 Rental Mobil Gorontalo Murah Lepas Kunci 2024


Gorontalo merupakan salah satu kota yang terdapat di Pulau Sulawesi. Termasuk kota yang luas dengan banyak penduduk, jadi ada banyak aktivitas di sana. Jika Anda ingin bepergian ke luar Gorontalo jangan lupa untuk menyewa kendaraan di rental mobil Gorontalo saja.

Rekomendasi 7 Jasa Rental Mobil Gorontalo Terbaik

Tersedia banyak sekali tempat untuk penyewaan kendaraan di Kota Gorontalo yang menawarkan berbagai layanan menarik. Beberapa di antaranya juga menyediakan harga yang pas di kantong. Ini dia daftar tempat penyewaan di Gorontalo.

1. CV Rifath Abadi

CV Rifath Abadi merupakan salah satu tempat penyewaan kendaraan yang ada di Gorontalo dengan kualitas pelayanan terbaik. Menyediakan layanan customer service yang dapat dihubungi setiap hari 24 jam. Anda juga bisa langsung mengunjungi situs resminya di mobilmanadogorontalo.com

  • Nomor telepon: +62 852 9997 7083.
  • Jenis kendaraan: Alphard, Toyota Fortuner, Innova Reborn, Avanza dan City Car.
  • Harga sewanya mulai dari Rp 600.000 sampai Rp 3.500.000.
  • Layanan: layanan penyewaan lepas kunci atau beserta driver. Selain itu ada juga layanan antar jemput bandara, antar jemput anak sekolah, kontraktor acara dan antar jemput ke luar kota. Layanan-layanan ini tentu memiliki harga yang berbeda-beda.

Jika nomor Whatsappnya tidak dapat dihubungi, Anda juga bisa menghubunginya ke alamat email [email protected]. Jangan lupa setelah menghubungi admin, Anda bisa memberitahu informasi mengenai alamat penjemputan dan melakukan pembayaran.

2. Rental Mobil Marina

Rental Mobil Marina yang merupakan tempat penyewaan di Manado juga bisa disewa jika Anda tinggal di Gorontalo. Rental Mobil Marina menyediakan jasa sopir yang sudah mempunyai jam terbang tinggi jadi Anda tidak usah khawatir lagi ya!

  • Anda bisa langsung datang ke alamat kantornya yang berada di Ruko Marina Plaza Blok D2 Manado.
  • Nomor teleponnya adala 0431 881 9713 atau 0813 4062 1263.
  • Alamat email: [email protected].
  • Harga sewa: Rp 500.000 sampai Rp 800.000 untuk pemakaian 12 jam dan perjalanan dalam kota. Biaya jemput bandara di Gorontalo Rp 150.000 dan di Manado Rp 100.000. Biaya luar kota Tondano dan Bitung Rp 100.000. sedangkan untuk Amurang, Kotamobagu dan Bolmong adalah Rp 150.000. Jika Anda terlambat mengembalikan kendaraan maka akan dikenakan denda sebesar Rp 50.000.
  • Jenis armada: New Xenia, Great Xenia, Great Avanza, Daihatsu Sigra dan Innova Reborn. Harga sewanya tergantung dari jenis kendaraan yang Anda gunakan.
Baca juga:  4 Rental Mobil Mamuju Murah Lepas Kunci 2024

Adapun untuk biaya luar kota Manado dan Gorontalo tergantung kota yang dituju. Untuk Tondano dan Bitung sebesar Rp 100.000 Harga sewa tersebut juga belum termasuk biaya bahan bakar, sarapan, makan malam, tiket masuk ke tempat wisata dan penginapan guide.

Jika memesan saat hari-hari besar maka akan dikenakan biaya yang lebih mahal. Penyewa harus mengembalikan kendaraan yang masih berisi bahan bakar.

Apabila Anda ingin menggunakan mobil selama 24 jam maka akan dikenakan biaya tambahan sebesar Rp 150.000 beserta jasa sopirnya. Selain itu Marina Rent Car juga menyediakan layanan lain yaitu kos harian, mingguan atau bulanan yang lokasinya nyaman dan aman.

Mengapa harus menggunakan jasa dari Marina? Pertama karena armada yang ditawarkan nyaman dan aman sesuai dengan kebutuhan Anda. Selain itu harganya juga pas di kantong jadi tidak akan menguras kantong Anda.

3. Smart Rental Mobil

Rental mobil Gorontalo yang berikutnya bernama Smart Rental Mobil. Jika ingin memesan di rental mobil ini maka bisa langsung menghubungi nomor 085 395 651 122. Menyediakan beragam jenis kendaraan yang selalu siap digunakan.

  • Harga sewa mobil Avanza 12 jam adalah Rp 250.000 dan 24 jam sebesar Rp 350.000 jika lepas kunci.
  • Mobil Grand New Avanza harga sewanya adalah Rp 300.000 selama 12 jam dan Rp 400.000 selama 24 jam.
  • Mobil Veloz dapat disewa Rp 400.000 untuk 12 jam dan Rp 500.000 untuk 24 jam.
  • Xenia dengan harga Rp 400.000 selama 12 jam dan Rp 500.000 selama 24 jam.
  • Grand New Kijang Innova dengan harga Rp 500.000 selama 12 jam dan Rp 600.000 selama 24 jam.
  • Innova Reborn dengan harga Rp 600.000 untuk 12 jam dan Rp 700.000 selama 24 jam.
  • Pajero Sport dengan harga Rp 1.000.000 untuk 12 jam dan Rp 1.250.000 untuk 24 jam.
Baca juga:  4 Rental Mobil Bangka Belitung Murah Lepas Kunci

Jika Anda mengembalikan kendaraan lebih dari batas yang ditentukan maka harus membayar 10% dari harga sewa. Sedangkan biaya antar jemput yang harus dibayarkan adalah sebesar Rp 100.000.

4. Tugu Wisata

Tugu Wisata juga merupakan salah satu rental mobil Gorontalo dengan contact person adalah +62 811 2635 846. Menyediakan berbagai layanan seperti lepas kunci, untuk kerja atau event dan paket wisata. Beragam jenis kendaraan yang disewakan oleh pihak Tugu Wisata.

  • Jenis kendaraan: Suzuki Ertiga, Daihatsu Ayla, Avanza Veloz, Grand New Innova, Innova Reborn, Grand Fortuner, Toyota Camry dan Pajero. Ada juga kendaraan lain seperti Alphard Facelift dan Toyota Hiace.
  • Harga sewanya mulai dari Rp 500.000 sampai Rp 3.500.000 selama 12 jam.

Sedangkan jika ingin menyewa kendaraan sampai 24 jam harganya mulai dari Rp 600.000 sampai Rp 3.500.000. Harga yang dibayarkan tersebut sudah termasuk biaya mobil, bahan bakar dan sopir. Anda bisa mengunjungi langsung websitenya di tuguwisata.com.

5. Zahra Trans

Zahra Trans adalah jasa rental Gorontalo yang terletak di Jalan Musa Kaluku Desa Bunggalo Telaga Jaya Gorontalo. Buka selama 24 jam dan Anda dapat menghubungi nomor di bawah ini.

  • Nomor telepon: 0813 4068 5445 atau 0852 5555 8767.
  • Jenis armada: seperti Hiace, bus pariwisata, Alphard, Elf, Avanza dan Innova.

Adapun layanan yang disediakan oleh Zahra Trans adalah paket wisata, kunjungan keluarga, mobil penganting, keperluan pekerjaan dan paket lainnya.

6. Nurrahma

Alamat lengkap dari rental Nurrahma adalah Jalan Trans Sulawesi yang buka selama 24 jam. Pemesanan dapat menghubungi nomor 0821 9522 6445. Menyediakan berbagai macam layanan seperti rental mobil, antar barang atau paket, antar jemput bandara, wisata dan layanan lainnya.

Baca juga:  4 Rental Mobil Solo Murah Lepas Kunci (Promo) 2024

Jenis kendaraan yang disediakan adalah truck, mobil box, minibus seat 17, Xenia, Innova dan Avanza. Sedangkan untuk kendaraan lainnya adalah Alphard dan mobil Elf.

7. Hardi

Hardi rental mobil juga merupakan tempat penyewaan kendaraan yang terletak di Tolotio Tibawa Gorontalo Sulawesi. Nomor telepon yang dapat dihubungi adalah 0822 9318 8634 dan siap melayani Anda sampai 24 jam.

  • Jenis kendaraan yang disediakan: Camry, Innova, Avanza dan Toyota Alphard.
  • Layanan yang disediakan: antar jemput hotel, bandara, stasiun dan luar kota, paket wisata dan taksi di bandara.

Beragam tempat rental mobil Gorontalo dengan layanan dan harganya yang bervariasi. Jika ingin menyewa kendaraan maka Anda bisa langsung menghubungi nomor atau datang langsung ke alamat tertera. Jika beruntung Anda akan mendapatkan promo menarik.

Baca Juga:

error: